SEJARAH, DASAR HUKUM DAN MACAM-MACAM WAKAF

Main Article Content

Choirun Nissa

Abstract

Wakaf sudah ada pada masa Rasulullah, dengan adanya pembangunan untuk masyarakat pada saat itu. Dan sesuai perkembangan zaman, wakafpun semakin berkembang hingga masa sekarang ini, yang kita bisa nikmati hingga sekarang. Sejarah wakaf sebenarnya sudah ada sebelum pra-Islam. Tetapi pertama kali dilaksanakan pada masa Rasulullah. Selain itu ada pada masa Umar bin khattab, Abu thalhah, dan dinasti-dinasti kecil. Dan sesuai perkembangan zaman wakaf ada di berbagai Negara. Hingga Negara Indonesia.Dasar hukum wakaf ada pada Al-Qur’an surat Al-Hajj: 7, Ali Imran:92, dan Al-Baqarah:291. Sedangkan Sunnah Rasul ada pada hadis yang terkenal adalah ketika umar mewakafkan sebidah tanah di khaibar. Macam-macam wakaf terbagi menjadi dua(2) yaitu wakaf Ahli dan wakaf Khairi. Wakaf Ahli ditunjukkan untuk keluarga sedangkan wakaf Khairi untuk kepentingan agama dan kepentingan masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles
Author Biography

Choirun Nissa, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Mahasiswa Pasca Sarjana
UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten