SUSUNAN NAMA SURAT AL-QUR’AN DALAM NAẒAM IBRĀHĪMIYAH KARYA DURAID IBRAHIM AL-MUṢALI

Penulis

  • siti hajidah

DOI:

https://doi.org/10.32678/alfath.v16i1.9659

Kata Kunci:

Nama Surat, Al-Qur’an, Naẓam

Abstrak

Al-Qur’an terdiri dari susunan ayat dan surat. Setiap surat Al-Qur’an diberikan nama khusus sebagai tanda dari surat tersebut. Penyebutan nama surat Al-Qur’an sesuai dalam mushaf yang berjumlah 114 surat yang diawali dari surat Al-Fatihah hingga surat An-Nas supaya mudah diingat dan dipelajari, salah satu kajian yang mengemaskan nama-nama surat tersebut yaitu menggunakan Nazam Ibrāhīmiyah. Penelitian ini membahas mengenai susunan dan nama surat yang terdapat dalam Naam Ibrāhīmiyah yang ditulis berbeda dari namanya dalam menyesuaikan naam maupun ragam nama surat berdasarkan sumbernya apakah tauqifi atau ijtihadi.

Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan menggunakan studi kepustakaan (library research). Hasil dari penelitian ini adalah bahwa susunan surat yang terdapat dalam Naam Ibrāhīmiyah yaitu berdasarkan tauqifi, susunannya sesuai dengan mushaf Uṣmani yang diawali surat Al-Fātiḥah hingga surat An-Nās. Adapun dalam penyebutan nama surat-suratnya sebagian besar tauqifi dan beberapa Ijtihadi. Naẓam Ibrāhīmiyah memudahkan para penghafal Al-Qur’an maupun para pengkaji Al-Qur’an untuk menghafalkan nama-nama surat Al-Qur’an secara cepat dan tepat berdasarkan susunan mushafi dalam 15 bait.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Abdulwaly, Cece, Susunan Surah dalam Mushaf Al-Qur’an, Sukabumi: Farha Pustaka, 2021.

Ad-Dausiri, Munirah, ‘Asma’ Sūwar Al-Qur’an wa Faḍā’iluhā, Arab Saudi, Dār Ibn Al-Jauzi, 1426 H.

Ahmad bin ‘Ali, Abu Islam, As-Suwar Al-Qur’āniyah wa Asmāuhā Al-Jiliyah, Mesir: tp, 2014.

Ajahari, Ulumul Qur’an (Ilmu-ilmu Al-Qur’an), Sleman Yogyakarta: Aswaja Pressindo, 2018.

Al-Mūṣoli, Duraid Ibrahim, Manẓumat Ibrāhīmiyah fi Tartib Suwar Al-Qur’āniyah, 2020.

Al-Muṣali, Duraid Ibrahim, Rabiḥtu Muḥammad SAW. wa Lam Akhsari Al-Masīḥ, Kurdistan: Maktab At-tafsir, 2019.

Al-Qaṭṭan, Syaikh Manna, Pengantar Studi Ulumul Qur’an, Terj. Aunur Rafiq El-Mazni, Jakarta: Pustaka Al-Kautsar, 2006.

Al-Qurṭubi, Imam, Tafsir Al-Qurṭubi “Jami’ Li Ahkam Al-Qur’an”, Jilid 1, Ta’liq: Muhammad Ibrahim Al-Hifnawi, Takhrij: Mahmud Hamid Utsman.

Al-Ṭabāri, Imam Ibn Jarir, Jāmi’ Al-Bayan fi Ta’wil ayy Al-Qur’ān, Juz 1, Tahqiq: Ahmad Abdurraziq Al Bakri, dkk., (ttp: Pustaka Azzam, tt).

As-Suyūṭi, Imam Jalaluddin, Al-Itqān Fī Ulūmil Qur’ān (Studi Al-Qur’an Komprehensif), Jilid 1, Tim Editor Indiva, Surakarta: Indiva Pustaka, 2008.

Athailah, Sejarah Al-Qur’an (Verifikasi tentang Otensitas Al-Qur’an), Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2010.

Izzan, Ahmad, Ulumul Qur’an (Telaah Tekstualitas dan Kontekstualitas Al-Qur’ān), Bandung: Tafakur, 2011.

Muafa, Mengenal Manẓūmah, 10 Oktober 2017, https://irtaqi.net/2017/10/10/mengenal-manzhumah/ (diakses pada 17 Mei 2022).

Nasir, Amin, Bahasa Arab Era Klasik dan Modern, Arabia, Vol. 6, No. 1 (Januari-Juni 2014).

Ṭāhā, Tartib Suwar Al-Qur’ān al-Karīm, (ttp: Dirāsah Taḥliliyah li Aqwāl al-‘Ulama: tt).

Tim Penyusun, Kamus Bahasa Indonesia, Jakarta: Pusat Bahasa, 2008.

Tohe, Achmad, “Kerancuan Pemahaman Antara Syi’ir dan Naẓom dalam Kesusastraan Arab,” Jurnal Bahasa dan Seni, Vol. 31, No. 1 (Februari, 2003).

Umamah, Latifatul, Misteri di Balik Penamaan Surat-surat Al-Qur’an, Yogyakarta: DIVA Press, 2017.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-07-31

Cara Mengutip

siti hajidah. (2024). SUSUNAN NAMA SURAT AL-QUR’AN DALAM NAẒAM IBRĀHĪMIYAH KARYA DURAID IBRAHIM AL-MUṢALI. Al-Fath, 16(1), 76–93. https://doi.org/10.32678/alfath.v16i1.9659

Terbitan

Bagian

Articles