Argumen Teoritis Epistemologis Tafsir Ayat Sosial

Penulis

  • Andi Rosadisastra IAIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

DOI:

https://doi.org/10.32678/alfath.v6i2.3216

Kata Kunci:

Tafsir Tekstual, Tafsir Kontekstual, Epistemologi Tafsir Ayat Sosial Integratif

Abstrak

Artikel ini telah membuktikan bahwa diperlukan sebuah epistemologi tafsir yang holistik dan kolaboratif. Karena itu kemudian ditawarkan sebuah sistematika tafsir ayat sosial integrative yang merupakan pengem-bangan dari tafsir integrative yang pernah digagas sebelumnya oleh peneliti~, yaitu: [a]. Konsepsi tafsir (dâim al-tafsîr); [b]. Pokok-pokok tafsir (ushûl al-tafsîr); [c]. Prinsip-prinsip tafsir (mabâdiu al-tafsîr); dan, [d]. Tujuan tafsir (ahdâf al-tafsîr); [e]. Langkah metodologis (tharîqatu al-tafsîr). Penulis mengelaborasinya dalam kajian tafsir tekstual, tafsir kontekstual, tafsir sosial, tafsir integratif, dan selanjutnya dinyatakan pentingnya epistemologi tafsir ayat sosial integratif.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2012-12-31

Cara Mengutip

Rosadisastra, A. (2012). Argumen Teoritis Epistemologis Tafsir Ayat Sosial. Al-Fath, 6(2), 118–159. https://doi.org/10.32678/alfath.v6i2.3216

Terbitan

Bagian

Articles