Studi Sejarah Agama

Authors

  • Syafiin Mansur UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

DOI:

https://doi.org/10.32678/alfath.v3i1.3292

Keywords:

Pemikiran, Teologi

Abstract

Agama-agama di dunia ini, memiliki tingkat pengaruh yang masih tinggi pada pengikutnya. Hal ini dikarenakan agama memiliki kitab suci yang setiap saat dapat dibacanya. Namun demikian, agama-agama ini ternyata muncul atau turun di kawsan wilayah Asia.

Agama-agama yang muncul di Asia ini, tidak saja agama samawi, melainkan agama ardi yang didalam kitabnya terdapat unsur-unsur pemikiran manusia. Berbeda dengan agama samawi. Seperti agama Islam karena agama ini tidak memasukkan unsur-unsur pemikiran manusia dalam kitab sucinya..

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Syafiin Mansur, UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Published

2009-02-13

How to Cite

Mansur, S. (2009). Studi Sejarah Agama. Al-Fath, 3(1), 18–31. https://doi.org/10.32678/alfath.v3i1.3292

Issue

Section

Articles